rss

Tuesday, January 4, 2011

Cara Menambah Widget di Atas Header Blog

Memiliki menu cantik yang membuat pengunjung tidak bosan-bosannya mengunjungi blog kita adalah sebuah impian bagi kita, hehe lantas apa yang bisa kita lakukan untuk itu? Banyak cara yang bisa kita lakukan untuk itu, tapi kali ini saya akan membahas cara menambah widget di atas header blog, lalu bagaimana cara membuatnya? Mudah sekali..

Login ke Blogger
Rancangan
Edit HTML, expand widget template
Cari kode

<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'>




Agar mudah gunakan Ctrl + F kalau sudah ketemu ganti dengan;


<b:section class="header" id="header" preferred="yes">

Kemudian Simpan, dan lihat di Rancangan Edit Layout ^_^

Description: Cara Menambah Widget di Atas Header Blog
Rating: 4.5
Reviewer: Deris
ItemReviewed: Cara Menambah Widget di Atas Header Blog

Baca Juga!!!



1 comments:

Made Mudiartana, M.Pd. on October 1, 2011 at 7:33 AM said...

thank brow...postingan yang sangat bermanfaat!


Post a Comment

 

Blog Archive

Followers

Daftar Segera!!

Adsense Indonesia

Feedburner Head Line

Berlangganan Artikel

 Subscribe in a reader

Atau Berlangganan gratis Via Email Di bawah ini